Sistem Kehadiran Sekolah Berbasis Barcode (Sikad Sosisbar) di SMP Negeri 2 Kota Bengkulu untuk memantau kehadiran peserta didik, guru, dan staf tata usaha. Setiap individu diberikan barcode unik yang dapat dipindai saat masuk dan keluar dari sekolah. Penggunaan sistem ini membantu meningkatkan efisiensi dalam pencatatan kehadiran, mengurangi kesalahan, dan memberikan data kehadiran yang lebih akurat. Dengan demikian, SMP Negeri 2 Kota Bengkulu dapat mengoptimalkan manajemen kehadiran untuk meningkatkan kualitas pendidikan. Sikad Sosisbar menggunakan teknologi yang relevan dan sesuai dengan kebutuhan sekolah, Teknologi yang digunakan mudah diakses dan digunakan oleh semua pihak sekolah.
UNDUH PEDOMAN TEKNIS DISINI
VIDEO TUTORIAL SCAN BARCODE
0 komentar:
Posting Komentar
Terimakasih saudaraku